Serangkaian HUT ke-70 RI, pada
tanggal 16 Agustus 2015 Desa Peguyangan Kangin, Kecamatan Denpasar Utara
mengadakan Pekan Olahraga Desa (Pordes) yang dipusatkan di Lapangan Pasar Dewa,
Desa Pakraman Peninjoan. Dalam kegiatan ini diisi jalan sehat seraya memungut
sampah...